Saturday, October 22, 2016

Penembak Jitu ISIS Telah Mengubah Kirkuk Jadi Kota Hantu


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgdqCWyknRYj2WO16OZRdMokFNAy3cjmurF9fQLjsVd9OG21q_Mc3iWf_6DjFdXrm5HzVArWy4MJaxZiEBwGysNp2HAYoUfa874BsDIT53cM5n-AbKKiph6jK1AaBxOkz0UrTkOwYMOVNY/s1600/kirkuk.JPG


KIRKUK – Penembak jitu ISIS telah mengubah kota utara Irak Kirkuk menjadi kota hantu di tengah operasi yang sedang berlangsung untuk mengusir kelompok itu dari kota Mosul.

Pertempuran jalanana berkobar untuk hari kedua berturut-turut antara militan ISIS dengan pasukan keamanan Irak di Kirkuk.

Menurut seorang koresponden Anadolu Agency, warga setempat dan wartawan terjebak di dalam rumah warga dan tidak mampu pergi ke luar karena penembak jitu ISIS.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjBh_1DgeXCJe6LoJmxDnuaWt0IKLbUYEt76gjM-HL_mNC3pwJUbiwGi__fF4L-O0LUpG2XifhXcgIPfDTQNSlwC-lGONiOj6G_lQNrLDhWdVsN3mzYV92KQho4CtnlfGPuSCiZvQIByvnx/s1600/8+Kirkuk.jpg

Warga lingkungan Esra Mahkudin dan Dumiz di kota Mosul cemas menunggu pasukan keamanan untuk menghapus ISIS dari daerah mereka, kata koresponden.

Ia mengatakan warga yang menemukan kesempatan untuk pergi keluar segera melarikan diri ke provinsi terdekat Erbil dan Sulaymaniyah.

Sumber | republished by (YM) Yes Muslim !

No comments:

Post a Comment